5 Aplikasi Android Game Booster Terbaik Agar Tidak LAG Saat Nge-Game.Download Aplikasi Game Booster Android Aplikasi Android Game Booster Terbaik. Aplikasi game booster merupakan sebuah aplikasi untuk mencegah Android terjadi Lag, lemot ataupun hang. Selain itu aplikasi ini sebagai alat untuk meringankan RAM sehingga tidak terjadi lag atau macet ketika memainkan game besar. Beberapa aplikasi memang mempunyai kelebihan � kelebihan khusus dan tidak luput juga dari sebuah kekurangan � kekurangan.
Selain sebagai penghemat RAM, fungsi utama game Booster adalah sebagai aplikasi penunjang game. Meski begitu adapula beberapa gamebooster yang mempunyai fasilitas � fasilitas lain seperti launcher, penghemat baterai, mempercepat charging dan masih banyak lainnya tergantung dari aplikasi itu sendiri.
1. Game Booster by PuzzleMania
Aplikasi Game booster ini sangatlah bagus, karena ukurannya sendiri hanya sekitar 1mb. Untuk saat ini aplikasi ini masih sederhana tata cara bekerjanya, yaitu dengan membatasi penggunaan RAM dan membatasi penggunaan internet. Selain itu aplikasi ini merupakan game booster yang paling populer saat ini. Dan apabila anda ingin mendownloadnya silahkan langsung saja Download ke PlayStore.
2. CM Game Booster
Seperti pada aplikasi game Booster pada umumnya, CM Game Booster ini mempunyai fungsi yang hampir sama dengan Game Boster pada umunya, yang membedakan adalah aplikasi ini mampu meningkatkan kinerja RAM untuk game sekitar 30% sehingga lumayan juga untuk meningkatkan peforma android kala dibuat gaming. Ukuran Aplikasi ini adalah sekitar 1,4 mb, tentu sanagt ringan bukan? Silahkan mendownloadnya di Play Store
3. Game Booster PerforMAX
Cara bekerja dari aplikasi ini sangatlah mudah yaitu hanya dengan memencet tombol tengah dengan sekali klik, selain itu aplikasi ini mempunyai ukuran sekitar 1,14 mb dan sangat responsive pada saat memainkan game.
4. Game Booster & Launcher
Sebuah aplikasi yang sangat menarik dan patut di coba, bayangkan saja bagaimana sebuah aplikasi game Booster merangkap sebagai launcher apps. Selain itu aplikasi ini sangat hemat RAM, tentu ketika hemat RAM maka secara tidak langsung juga akan hemat terhadap penggunaan baterai sehari - hari. bagi anda yang ingin mencoba dengan aplikasi ini silahkan download di playstore.
5. GameBooster3
Diantar aplikasi game booster diatas, menurut kami aplikasi GameBooster3 lah yang paling kami rekomendasikan. Bukan hanya karena 500.000 pengguna aktif, game booster ini merupakan sebuah aplikasi Game booster premium terbaik dan mempunyai rating yang sangat tinggi di Playstore. Harga aplikasi ini sendiri sekitar Rp 29.000, jadi jika anda menginginkannya anda bisa membelinya di PlayStore.
Baca Juga :
- Download Aplikasi GameBooster3 Gratis
Baca Juga :
- Download Aplikasi GameBooster3 Gratis
Begitulah sedikit informasi dari kami mengenai Aplikasi android terbaik khusus untuk gameBooster sehingga aplikasi diatas bisa menjadi refrensi bagi anda yang bingung saat terjadi masalah - masalah saat memainkan game di android. Sekian terima kasih.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar